Malaysia
-
Malaysia Siap Jadi Tuan Rumah KTT APEC 2020
Des 04, 2019 19:42Perdana Menteri Malaysia Mahathir Mohamad secara resmi meluncurkan persiapan untuk menjadi tuan rumah Konferensi Tingkat Tinggi (KTT) APEC 2020. Mahathir mengaku bangga karena negaranya menjadi tuan rumah perhelatan KTT APEC untuk kedua kalinya sejak 20 tahun lalu.
-
The Star: 1 dari 10 Anak Malaysia Pernah Alami Pelecehan Seksual
Nov 30, 2019 18:13Surat kabar Malaysia, The Star menulis, di Malaysia 1 dari 10 anak yaitu sekitar 750.000 orang pernah menjadi korban pelecehan seksual.
-
Presiden Korsel Minta Dukungan Perdamaian Korea dari Malaysia
Nov 28, 2019 13:24Presiden Korea Selatan, Moon Jae In bertemu dengan Perdana Menteri Malaysia Mahathir Mohamad di Seoul dalam jamuan makan siang hari Kamis (28/11).
-
Mendagri Malaysia: Waspadai Plot Daesh Jadikan Asia Tenggara Basis!
Nov 28, 2019 11:45Pemerintah Malaysia menyerukan kewaspadaan bersama negara-negara di Asia Tenggra atas potensi perubahan target opeerasi kelompok teroris Daesh dari Timur Tengah ke Asia Tenggara pasca kematian pemimpinnya, Abu Bakr Al-Baghdadi di Suriah.
-
Malaysia Peringatkan Pemindahan Basis Daesh ke Asia Tenggara
Nov 27, 2019 19:09Menteri Dalam Negeri Malaysia memperingatkan, seiring dengan tewasnya pemimpin kelompok teroris Daesh, mungkin saja kelompok ini memindahkan operasi dan aksi-aksinya ke Asia Tenggara.
-
Ban Ki-Moon Dianugerahi Doktor Kehormatan dari Malaysia
Nov 27, 2019 15:17Mantan Sekretaris Jenderal PBB Ban Ki-moon dianugerahi gelar Doktor Kehormatan di bidang perdamaian global dan pembangunan berkelanjutan dari Universiti Kebangsaan Malaysia (UKM).
-
PM Malaysia: Kami tak Ingin Konfrontasi dengan Korut
Nov 26, 2019 19:03Perdana Menteri Malaysia mengumumkan dimulainya kembali hubungan Kuala Lumpur dengan Pyongyang.
-
5000 Pengungsi Rohingya Berada di Melaka
Nov 26, 2019 11:22Majelis Negara Melaka menyatakan sekitar 5.000 pengungsi Rohingya berada di wilayahnya. Namun, Ketua Menteri Melaka, Adly Zahari mengatakan sesuai Dewan Rohingya Malaysia (MRM) tidak semua terdaftar di Komisi Tinggi PBB untuk Pengungsi (UNHCR).
-
Malaysia Kecam Permukiman Zionis di Tepi Barat
Nov 22, 2019 19:42Pemerintah Malaysia menentang keputusan AS yang berupaya melegalkan permukiman rezim Zionis di Tepi Barat Sungai Jordan yang didudukinya.
-
Malaysia Tangkap 680 Penipu Online
Nov 22, 2019 18:21Otoritas keamanan Malaysia melancarkan operasi di Cyberjaya, Selangor, tempat berlangsungnya praktik penipuan online, dan berhasil menangkap 680 orang warga Cina.