-
Jibril Rajoub: AS dan Israel Menentang Persatuan Fatah dan Hamas
Jan 26, 2021 18:36Sekjen Komite Pusat Gerakan Fatah Palestina menekankan, langkah Amerika Serikat dan Israel mengindikasikan penentangan mereka terhadap persatuan Fatah dan Hamas.
-
Media AS Sebut Trump Pemicu Masalah Keamanan Nasional
Jan 21, 2021 23:36CNN menyebut Donald Trump sebagai pemicu masalah keamanan negaranya setelah terjadi kerusuhan di Capitol Hill yang berpotensi akan kembali terjadi jika tidak diantisipasi.
-
Sengkarut Politik Apa Lagi ? Pemilu Irak Ditangguhkan
Jan 19, 2021 21:06Komisi Pemilihan Umum Irak meminta penyelenggaraan pemilu parlemen negara itu ditangguhkan hingga empat bulan dari waktu yang sudah disepakati.
-
Pengesahan Biden Sebagai Pemenang Pilpres AS
Jan 10, 2021 18:25Kongres Amerika Serikat telah mengesahkan Joe Biden sebagai presiden berikutnya di negara ini. Pengesahan ini diambil beberapa jam setelah para pendukung Donald Trump menyerbu gedung Capitol yang membuat dunia tercengang.
-
Wapres AS Beri Lampu Hijau Pencopotan Trump
Jan 10, 2021 14:35Wakil Presiden Amerika Serikat menganggap pengaktifan Amandemen ke-25 Konstitusi Amerika untuk mencopot Donald Trump, bukan sesuatu yang tidak mungkin.
-
AS Tinjauan dari Dalam; 9 Januari 2021
Jan 09, 2021 14:41Di antara peristiwa penting yang terjadi di Amerika Serikat dalam sepekan terakhir adalah pengesahan resmi Joe Biden sebagai Presiden baru Amerika, pendudukan gedung Kongres oleh pendukung Trump, desakan pencopotan Trump, dan Jaksa Agung Amerika sebut Trump bisa ditangkap karena pendudukan Kongres.
-
Wiracarita 9 Dey
Des 29, 2020 16:11Pada tanggal 30 Desember 2009, sebuah epos terjadi yang tercatat dalam sejarah Revolusi Islam sebagai peristiwa abadi.
-
Naftali Bennett Maju di Pemilu Israel
Des 24, 2020 19:29Mantan menteri peperangan Israel dan ketua Partai New Right menyatakan kesiapannya untuk bersaing memperebutkan posisi perdana menteri rezim ini.
-
Trump Ancam Gelar Demo Besar dan Liar di Ibu Kota AS
Des 19, 2020 15:24Presiden Amerika Serikat di akun Twitternya mengancam akan menggelar demonstrasi besar di ibu kota negara itu, dan ia mengklaim tidak mungkin kalah dalam pemilu presiden 2020.
-
Hubungan Netanyahu dan Gantz Kian Memanas
Des 18, 2020 20:00Perdana Menteri rezim Zionis, Benjamin Netanyahu membatalkan rapat kabinet mingguan dan membuat Israel satu langkah lebih dekat ke arah pelaksanaan pemilu keempat dalam dua tahun terakhir.